Pemkab Karimun Kembali Terima Penghargaan SAKIP dari Menpan RB
Beritabatam.com-Karimun | Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Karimun Kembali menerima penghargaan Hasil Evaluasi Kinerja Instansi Pemerintah (SAKIP) Tahun 2018 dari Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (Menpan RB), Senin ( 28/01/2019) di Hotel The Trans Luxury Hotel Kota Bandung.
Penghargaan yang diserahkan langsung oleh Menpan RB, Komisaris Jendral Polisi (Komjen Pol), Drs Syafrudin M.Si diterima oleh Bupati Karimun, Dr H Aunur Rafiq, S. Sos. M. Si. Pada kesempatan itu Bupati turut didampingi Serketaris Daerah (Sekda) Kabupaten Karimun, Dr H M Firmasyah, M. Si.
“Penghargaan ini diberikan kepada Kabupaten Karimun dari hasil Evaluasi Kementrian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi melalui Deputi Bidang Birokrasi Reformasi Akuntabilitas Aparatur dan Pengawasan,” ungkap Kepala Bagian Hubungan Masyarakat (Kabag Humas), Didi Irawan, SE melalui rilis resminya kepada kepriupdate.com.
Menurut dia, penyerahan penghargaan kali ini, meliputi Pemerintah Provinsi, Kabupaten/Kota Wilayah I yaitu, Banda Aceh, Sumatera Utara, Sumatera Barat, Bengkulu, Jambi, Riau, Kepulauan Bangka Belitung, Kepulauan Riau, Sumatera Selatan, Banten dan Jawa Tengah.
Tujuan Evaluasi ini, sambung Didi, untuk meningkatkan kinerja pemerintah di dalam menyusun anggaran. Bukan semata mata untuk menjadikan ajang pertandingan bagi Kabupaten/Kota untuk menjadi yang terbaik.
“SAKIP banyak membantu Pemerintah Daerah di dalam menyerap anggaran yang mungkin tidak penting bagi Kebutuhan Kabupaten/Kota maupun Provinsi di dalam pelaksanaan kegiatan melalui APBD,” tambahnya. ( Dian )
Kemenpan RB terus meningkatkan pengawasan kepada Kabupaten/Kota maupun Provinsi untuk terus membenahi dan dapat melaksanakan Program SAKIP dalam Penyerapan Anggaran Pemerintah melalui APBD.,
“Untuk tahun 2018 Kabupaten Karimun Meraih Predikat BB (Sangat Baik) diikuti dari Tanjungpinang dan Natuna,” tutupnya
Penghargaan yang diserahkan langsung oleh Menpan RB, Komisaris Jendral Polisi (Komjen Pol), Drs Syafrudin M.Si diterima oleh Bupati Karimun, Dr H Aunur Rafiq, S. Sos. M. Si. Pada kesempatan itu Bupati turut didampingi Serketaris Daerah (Sekda) Kabupaten Karimun, Dr H M Firmasyah, M. Si.
“Penghargaan ini diberikan kepada Kabupaten Karimun dari hasil Evaluasi Kementrian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi melalui Deputi Bidang Birokrasi Reformasi Akuntabilitas Aparatur dan Pengawasan,” ungkap Kepala Bagian Hubungan Masyarakat (Kabag Humas), Didi Irawan, SE melalui rilis resminya kepada kepriupdate.com.
Menurut dia, penyerahan penghargaan kali ini, meliputi Pemerintah Provinsi, Kabupaten/Kota Wilayah I yaitu, Banda Aceh, Sumatera Utara, Sumatera Barat, Bengkulu, Jambi, Riau, Kepulauan Bangka Belitung, Kepulauan Riau, Sumatera Selatan, Banten dan Jawa Tengah.
Tujuan Evaluasi ini, sambung Didi, untuk meningkatkan kinerja pemerintah di dalam menyusun anggaran. Bukan semata mata untuk menjadikan ajang pertandingan bagi Kabupaten/Kota untuk menjadi yang terbaik.
“SAKIP banyak membantu Pemerintah Daerah di dalam menyerap anggaran yang mungkin tidak penting bagi Kebutuhan Kabupaten/Kota maupun Provinsi di dalam pelaksanaan kegiatan melalui APBD,” tambahnya. ( Dian )
Kemenpan RB terus meningkatkan pengawasan kepada Kabupaten/Kota maupun Provinsi untuk terus membenahi dan dapat melaksanakan Program SAKIP dalam Penyerapan Anggaran Pemerintah melalui APBD.,
“Untuk tahun 2018 Kabupaten Karimun Meraih Predikat BB (Sangat Baik) diikuti dari Tanjungpinang dan Natuna,” tutupnya
Follow & Subscribe
Berita Populer
-
KEPRI | Plt. Gubernur Kepri H. Isdianto membuka forum Diskusi Kontribusi Sektor Hulu Migas Dalam Mendukung Pertumbuhan Ekonomi Daerah d...
-
UNDANI 'KEPALA SEKSI PELAYANAN DAN INFORMASI BEA & CUKAI KPU TIFE B KOTA BATAM' BATAM - BERITABATAM.COM - Akibat dari pemberi...
-
Maria Pauline Lumowa, Buronan Pembobol Bank BNI Tiba di Indonesia JAKARTA - Beritabatam.com | Buronan pembobol kas Bank BNI senila...
-
Jakarta-Beritabatam.com | Awal 2021 jadi harapan baru pandemi Covid-19 berakhir. Ketersediaan vaksin salah satunya. Badan Pengawas Obat da...
-
Pemilik Bruno Pet Clinik Batam Merasa Dirugikan Atas Postingan Akun IG @kikyalessa22 BATAM - Beritabatam.com | Yuli Angkasa alias Awang pem...
-
KARIMUN | Kapolres Tanjung Balai Karimun, AKBP Hengy Pramudya S.I.K secara langsung memimpin pemusnahan barang bukti di Halaman Mapolres...
-
BANDUNG,Beritabatam.com - Radang tenggorokan termasuk penyakit yang sering kali menyerang pada orang dewasa maupun anak-anak. Biasany...
Label
- AC Milan (1)
- Ahok (2)
- amerika serikat (1)
- Amuntai (1)
- Analisis (1)
- Anambas (33)
- artis (1)
- As (1)
- Bali (1)
- Banda Aceh (4)
- Bandung (7)
- Bangkalan (1)
- Banjarmasin (1)
- bata (1)
- batam (1888)
- bawah umur (2)
- Bayern Munchen (1)
- Bayolali Jawa tengah (1)
- Belanda (1)
- bencan alam (1)
- bencana (34)
- Bengkalis (80)
- Bengkulu (1)
- ber (1)
- Berita (30)
- Berita Terkini (2602)
- beritapolisi (213)
- bintan (579)
- Bisnis (30)
- Bogor (1)
- bola (3)
- Bola Kaki (7)
- BP Batam (191)
- bright PLN (42)
- Budaya (7)
- Bukittinggi (1)
- Buruh (5)
- covid 19 (2)
- Dabo Singkep (1)
- daerah (47)
- Danlantamal IV (91)
- DPRD Batam (55)
- dunia (26)
- ekonomi (154)
- ekonomi & Kesehatan (1)
- Energi (8)
- Entertainment (5)
- fokus (12)
- Futsal (1)
- Galeri Foto (4)
- Garut (1)
- Gaya Hidup (63)
- gunung meletus (1)
- haji (1)
- Harga (1)
- headline (18)
- hiburan (28)
- Histori (2)
- hot (5)
- hukum (94)
- ikatan cinta (1)
- India (2)
- industri tekstil (1)
- Informasi (2)
- intermilan (1)
- Internasional (106)
- istanbul (1)
- Jakarta (640)
- jasmani (4)
- Jawa Barat (10)
- Jawa Tengah (14)
- jawa timur (2)
- Jember (1)
- JMSI (24)
- jogja (7)
- Jokowi (5)
- Jose Mourinho (1)
- Kalimantan Barat (3)
- Kalimantan Timur (1)
- Kalteng (1)
- Karachi (1)
- karawang (1)
- karimun (136)
- keamanan (1)
- kebersihan (1)
- Kendal (1)
- kepri (2764)
- Kesehatan (184)
- Keuangan (45)
- konflik (2)
- Korupsi (19)
- Kriminal (118)
- Kubu Raya (1)
- Kuliner (4)
- Lantas (4)
- Liga Inggris (1)
- Liga Spanyol (1)
- Lingga (21)
- Lingkungan (44)
- Luhut Binsar Panjaitan (1)
- Lumajang (1)
- Makasar (3)
- Makro (2)
- Malaysia (1)
- Mamuju (2)
- Manado (2)
- Manfaat (1)
- Martapura (1)
- Masyarakat (7)
- Mauricio Pochettino (1)
- Medan (5)
- Menteri Kesehatan (1)
- Menteri Perhubungan (1)
- Moskow (1)
- Narkotika (40)
- nasional (603)
- Natuna (43)
- Oknum kades (1)
- olahraga (25)
- Opini (2)
- Otomotif (3)
- Pajak (1)
- Pakistan (1)
- palembang (1)
- Palu (1)
- PAN (1)
- Parepare (1)
- Pariwisata (2)
- PDI Perjuangan (1)
- Pekerjaan (1)
- pelecehan (4)
- pelecehan seksual (1)
- Pematangsiantar (1)
- pembunuhan (4)
- pemerintahan (4)
- pemerkosaan (1)
- Pemko Batam (78)
- Pendidikan (40)
- penipuan (3)
- peraturan (1)
- Peristiwa (149)
- Peristiwa ekonomi (1)
- Pertamina (3)
- politik (43)
- Pontianak (1)
- Portugal (1)
- Prancis (1)
- produk (1)
- PSI (1)
- Real Madrid (1)
- Riau (112)
- Rusia (1)
- Sains (3)
- Salawesi Tenggara (1)
- Semarang (2)
- Senam (2)
- Seni (1)
- Serang (1)
- Sermon (66)
- Singapura (4)
- Singkawang (1)
- Solo (6)
- Sosial (44)
- Sport (20)
- Sukabumi (1)
- Sulawesi Barat (2)
- Sumatera Barat (3)
- Sumatra Utara (2)
- Sumedang (3)
- Tanjungpinang (1395)
- Tanjungpura (3)
- Tanjunguban (23)
- tawuran (1)
- teknologi (20)
- Terorisme (1)
- TNI (1)
- Topik (1)
- Tottenham (1)
- Traveloka (1)
- Tren (4)
- turki (1)
- ucapanselamat (1)
- vaksinasi (8)
- vietnam (1)
- Virus Corona (327)
- wisata (47)
- Yerusalem (1)
- Yogyakarta (16)
- Zinedine Zidane (1)
Arsip Blog
-
▼
2019
(704)
-
▼
Januari
(6)
- Sukseskan Germas, Pemkab Karimun Terapkan CFD
- Pemkab Karimun Kembali Terima Penghargaan SAKIP da...
- Kapolres Karimun Ajak Generasi Millenial Jadi Pelo...
- Pemkab Karimun Sukses Raih Piala Adipura Untuk Kal...
- PLN Himbau Masyarakat Waspadai Penipu Berkedok Pet...
- Lantik Lima Kepala Desa, Bupati Karimun Ajak Eleme...
-
▼
Januari
(6)
